Awal untuk membuat class harus itu harus dipertimbangkan nama class dan bagaimana class itu digunakan. Dan menuliskan secara urut METHOD yang akan digunakan dalam CLASS.
Dalam pendefisian class, dituliskan :
<modifier> class <name> {
<attributeDeclaration>*
<constructorDeclaration>*
<methodDeclaration>*
}
Keterangan : <modifier> adalah sebuah access modifier, yang dapat dikombinasikan dengan tipe modifier lain.
Disini akan dicontohkan cara membuat class :
Membuat CLASS yang berisi RECORD dari siswa. Untuk nama yang tepat pada CLASS ini adalah StudentRecord.
Source Code Program :
- Pertama membuat StudentRecord.java
- Kedua membuat StudentRecord.class
- Kode dalam StudentRecord.class
Tidak ada komentar:
Posting Komentar